Holding Rumah Sakit Pertamina Bina Medika IHC Kukuhkan Jajaran Direksi dan Komisaris Baru

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 29 Juli 2024 - 11:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RS BUMN Kukuhkan Jajaran Direksi dan Komisaris Baru. (Dok. Pertamina.com)

RS BUMN Kukuhkan Jajaran Direksi dan Komisaris Baru. (Dok. Pertamina.com)

MINERGI.COM – PT Pertamina Bina Medika IHC (IHC), Holding Rumah Sakit (RS) BUMN, mengumumkan pengukuhan jabatan baru pada jajaran Direksi dan Komisaris. Perubahan ini disahkan dalam Keputusan Pemegang Saham secara Sirkuler tanggal 26 Juli 2024.

Keputusan tersebut mengesahkan Alvin Christian sebagai Direktur Keuangan dan Manajemen Risiko PT Pertamina Bina Medika IHC. Sebelumnya Alvin menjabat sebagai Managing Director, Regional Head of Service Delivery – Asia Pacific, TMF Group.

Penunjukan Alvin Christian diharapkan dapat membawa perspektif baru dan strategi yang kuat dalam mengelola keuangan serta risiko perusahaan, sejalan dengan visi dan misi IHC untuk terus berkembang dan berinovasi di sektor kesehatan.

Selain itu, pemegang saham juga menetapkan Arianti Anaya sebagai Komisaris Independen baru IHC. Arianti Anaya memiliki rekam jejak dalam bidang manajemen dan governance, yang diharapkan dapat memperkuat tata kelola perusahaan di IHC.

Pada kesempatan yang sama, Henry Hendrawan kembali dipercaya untuk menjabat sebagai Komisaris Independen, melanjutkan kontribusinya bagi perseroan.

Dengan demikian susunan Jajaran Komisaris dan Direksi IHC saat ini adalah sebagai berikut :
Dewan Direksi
1. Direktur Utama : Vacant
2. Direktur Medis : dr. Lia Gardenia Partakusuma
3. Direktur Keuangan dan Manajemen Risiko : Alvin Christian
4. Direktur Komersial : Harmeni Wijaya
5. Direktur Transformasi : Ashok Bajpai (efektif menjabat mulai 12 Agustus 2024)

Dewan Komisaris
1. Komisaris Utama : Farid Harianto
2. Komisaris : Dr. L. Rizka Andalucia, Apt., M.Pharm, MARS
3. Komisaris : Prof. dr. Dante Saksono Harbuwono, Sp.PD-KEMD, Ph.D.
4. Komisaris : Aristo Setiawidjaja
5. Komisaris : Jeffrey Holman Staples
6. Komisaris Independen : Henry Setiadi Hendrawan
7. Komisaris Independen : Arianti Anaya

Direktur Strategi, Portofolio, dan Pengembangan usaha PT Pertamina (Persero) selaku perwakilan pemegang saham mayoritas menyampaikan, pengukuhan jajaran direksi dan komisaris baru ini menunjukkan komitmen IHC untuk terus memperkuat struktur organisasi guna mencapai target dan menghadapi tantangan di industri kesehatan yang semakin kompleks.

“Pengesahan ini merupakan bagian dari upaya strategis pemegang saham untuk memastikan bahwa IHC selalu siap menghadapi dinamika dan tantangan yang terus berkembang di sektor kesehatan.”

“Kami percaya bahwa dengan kepemimpinan yang kuat, berintegritas, dan visioner, IHC akan semakin maju dalam mengembangkan layanan kesehatan yang berkualitas,” ujarnya.

Dengan dilantiknya jajaran direksi dan komisaris yang baru, IHC semakin optimis dalam menjalankan visi dan misinya dalam mewujudkan ketahanan kesehatan nasional serta menjadi perusahaan kesehatan yang unggul dan terpercaya di Indonesia.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

IHC berkomitmen untuk terus meningkatkan kualitas layanan kesehatan yang diberikan kepada masyarakat serta memperkuat posisi sebagai Holding RS BUMN yang terdepan.

Vice President Corporate Communication PT Pertamina (Persero), Fadjar Djoko Santoso menambahkan IHC merupakan Anak Perusahaan Services Pertamina sektor layanan kesehatan, diharapkan dengan jajaran baru manajemen IHC dapat terus meningkatkan kinerja Holding RS BUMN berkelas internasional.***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Ekonominews.com dan Infofinansial.com

Jangan lewatkan juga menyimak berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Topikindonesia.com dan Jabarraya.com

Sedangkan untuk publikasi press release di media ini atau serentak di puluhan media lainnya, klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional)

WhatsApp Center: 085315557788, 087815557788, 08111157788.

Pastikan download aplikasi portal berita Hallo.id di Playstore (android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik.

Berita Terkait

Buruh Sritex yang Kena PHK Diupayakan Bisa Kerja Lagi, Presiden Prabowo Subianto Kumpulkan Menteri
Lembaga Survei Ungkap Faktor Penyebab Tingginya Kecelakaan Kerja di Kawasan Industri Morowali
Perkuat Ekspor Pertanian untuk Kesejahteraan Petani Indonesia, Wamentan Sudaryono Ajak Diaspora di Eropa
PT Pertamina (Persero) Menjadi Perusahaan Terbaik di Asia Pasifik versi Majalah TIME dan Statista 2025
Emirates Airlines Rencana Penambahan Frekuensi Perbangan, Dorong Pariwisata Indonesia
Menteri BUMN Erick Thohir Tunjuk Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya Menjadi Direktur Utama Perum Bulog
DPR Ungkap Soal Kesulitan Dapatkan LPG 3 Kg, Salah Satunya Kebijakan Tak Tersosialisasi dengan baik
Menteri Pertanian Merespons Aggapan HPP Gabah Rp6.500 per Kilogram Beratkan Kalangan Pengusaha
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 5 Maret 2025 - 11:58 WIB

Buruh Sritex yang Kena PHK Diupayakan Bisa Kerja Lagi, Presiden Prabowo Subianto Kumpulkan Menteri

Senin, 3 Maret 2025 - 11:05 WIB

Lembaga Survei Ungkap Faktor Penyebab Tingginya Kecelakaan Kerja di Kawasan Industri Morowali

Jumat, 21 Februari 2025 - 11:54 WIB

Perkuat Ekspor Pertanian untuk Kesejahteraan Petani Indonesia, Wamentan Sudaryono Ajak Diaspora di Eropa

Senin, 17 Februari 2025 - 08:26 WIB

PT Pertamina (Persero) Menjadi Perusahaan Terbaik di Asia Pasifik versi Majalah TIME dan Statista 2025

Kamis, 13 Februari 2025 - 10:14 WIB

Emirates Airlines Rencana Penambahan Frekuensi Perbangan, Dorong Pariwisata Indonesia

Senin, 10 Februari 2025 - 11:33 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir Tunjuk Mayjen TNI Novi Helmy Prasetya Menjadi Direktur Utama Perum Bulog

Rabu, 5 Februari 2025 - 11:23 WIB

DPR Ungkap Soal Kesulitan Dapatkan LPG 3 Kg, Salah Satunya Kebijakan Tak Tersosialisasi dengan baik

Rabu, 5 Februari 2025 - 09:50 WIB

Menteri Pertanian Merespons Aggapan HPP Gabah Rp6.500 per Kilogram Beratkan Kalangan Pengusaha

Berita Terbaru